" PLEASE DO NOT USE THE PHOTOGRAPHS IN THIS BLOG WITHOUT MY PERMISSION "

Minggu, 24 Maret 2013

Cheese Cake


Sudah 2 minggu Ayah pindah ke Singapore, sejak itu pulalah saya seperti kehilangan mood untuk melakukan apa saja, termasuk online dan blogging. Bahkan seingat saya, mood saya sudah hilang saat mendengar kabar kepindahannya. Entahlah.... mungkin karena belum terbiasa jauh dari suami, jadi saya merasa ada yang hilang dari rutinitas keseharian saya. 

Kegiatan masak dan bikin kue sih masih jalan, karena ada 2 orang jagoanku yang harus diperhatikan. Dan biasanya saya dan teman-teman suka sekali "pamer" dan saling ngompori dengan masakan yang dibuat masing-masing di FB, dan mood itu yang sedang hilang....malessssss banget!!!. Dan karena itulah saya juga minta maaf jika ada beberapa inbox dan e-mail dari teman-teman yang agak lama dan belum terbalas oleh saya.  



Cheese cake ini sudah sebulan lebih yang lalu saya buat, dan baru punya semangat untuk mempostingnya hari ini. wangi dan rasa lemonnya kerasa banget, itu yang membuat saya suka dari cheese cake ini. Apalagi alasnya dibuat dari biskuit gandum yang tingkat kemanisannya rendah malah cenderung gurih gitu. Waaa.... makin suka deh!!!, perpaduan keduanya cocokkkk banget.



Dan ini dia resepnya...... sumber aslinya dari sajiansedap.com, tapi saya rubah beberapa sesuai dengan selera saya.


Selai yang saya gunakan untuk topping adalah selai apricot, tapi selai ini bisa digantikan dengan yang lainnya, bisa strawberry, blueberry, atau yang lainnya. Yang penting gunakan ukuran yang sama.



Stay cooking with love...

-eeyand-

6 komentar:

  1. Jom turun Singapore, we can meet! I love your rustic style photography!

    BalasHapus
    Balasan
    1. Actually I still live in indonesia, jehanne.... only my husband moved there. But hoping we have a time to meet someday!! ;)

      Hapus
  2. Selalu mengagumkan hasil masakanmu dan juga hasil photonya.

    BalasHapus

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...